Friday, July 29, 2011
Brownies Kukus Ketan Item
Sunday, July 24, 2011
Apple Cake
Jakarta..oh..Jakarta, meski jarak dekat, tapi karena muacettt, membuatku malas untuk bersilahturahmi dengan berkunjung ke rumah teman.
Maaf ya Sis. Semoga dengan apple cake ini bisa menghibur kita semua...
Ohya, rasa apple cake ini gurih dan segar. Teksturnya padat. Cream cheese membuat cake menjadi gurih dan padat, sementara buah apel menjadikannya segar plus wangi yang keluar dari kayu manis yang ditabur di atasnya sebelum dipanggang. Hmm....
Alhamdulillah orang-orang di rumah suka (khususnya suami yang sampe minta dibikinin lagi setelah cake-nya habis), keluarga teman suka dan keluarga tanteku (yang kebetulan hari Minggu kemarin datang juga) suka. Tapi ini bukan cake favorite-ku, karena aku gak terlalu suka apel dijadikan cake. Menurutku jadi merubah ciri khas apel tersebut. Tapi bisa jadi alternatif kalau bosen makan apel begitu saja.
APPLE CAKE
Source: Novia Alfie
Monday, July 18, 2011
Melt Chocolate Agogo 2
Strawberry Cupcake
Bahan :
200 gr margarin
250 gr gula halus (ella: 200 gr)
150 gr selai strawberry
3 btr telur
250 gr tepung terigu
100 ml yoghurt rasa strawberry (ella: yogurt plain + 2 sdm strawberry yg telah diblender agak kasar)
1/2 sdt pasta strawberry (ella: gak pake)
Cara Membuat :
1. Panaskan oven dan siapkan kertas mufin tebal
2. Kocok margarin dan gula halus sampai halus dan lembut
3. Masukkan selai strawberry sambil terus dikocok sehingga menjadi adonan yang kental
4. Tambahkan telur satu persatu
5. Masukkan tepung terigu secara bertahap bergantian dengan yoghurt
6. Aduk rata seluruhnya
7. Tuang kedalam kertas mufin
8. Panggang sampai matang
Tuesday, July 12, 2011
Macam-Macam Tepung Gandum
Wheat Flour | |
All-Purpose Flour All-purpose flour is the finely ground endosperm of the wheat kernel separated from the bran and germ during the milling process. All-purpose flour is made from hard wheats or a combination of soft and hard wheats from which the home baker can make a complete range of acceptable baked products --- yeast breads, cakes, cookies and pastries.
Bread flour, ground from the endosperm of the hard red spring wheat kernel, is milled primarily for commercial bakers, but is available bleached or unbleached at most grocery stores. It is usually enriched. Although similar to all-purpose flour, it has greater gluten strength and is generally used for yeast breads. Self-Rising Flour Self-rising flour is an all-purpose flour with salt and leavening added. One cup of self-rising flour contains 1 1/2 teaspoons baking powder and 1/2 teaspoon of salt. Self-rising can be substituted for all-purpose flour in a recipe by reducing salt and baking powder according to these proportions. Cake Flour Cake flour, milled from soft wheat, is especially suitable for cakes, cookies, crackers and pastries. It is low in protein and low in gluten. Pastry Flour Pastry flour has comparable protein, but less starch than cake flour. It is milled from a soft, low gluten wheat and is used for pastries. Gluten Flour Gluten flour, processed from high protein wheat, contains a much higher protein content than bread flour. It is used by bakers in combination with low protein or non-wheat flours. The gluten flour improves baking quality and produces yeast breads of high protein content. Vital Wheat Gluten Vital wheat gluten is derived from wheat flour and is the texture of flour; it is concentrated dried gluten protein with very little starch remaining. Semolina Semolina is the coarsely ground endosperm of durum wheat. High in protein, it is used by American and Italian manufacturers to make high quality pasta products such as macaroni and spaghetti. It is also used for couscous in Africa and Latin America. Durum Flour Durum flour is a by-product in the production of semolina and is used for American noodles, some types of pasta and occasionally in specialty breads. Whole Wheat Flour Whole wheat flour is a coarse-textured flour containing the bran, germ and endosperm. The presence of bran reduces the gluten development, therefore, baked products made from whole wheat flour tend to be heavier and denser than those made from white flour. Whole wheat flour is rich in B-vitamins, vitamin E and protein, and contains more trace minerals and dietary fiber than white flour. It also contains about five percent fat. In most recipes, whole wheat flour can be mixed half and half with white flour. Graham flour is another term for whole wheat flour. Farina Farina is the coarsely ground endosperm of hard wheats. It is the prime ingredient in many hot breakfast cereals. It can also be used for pasta. (Source: http://www.wheatfoods.org) |
Monday, July 11, 2011
Melt Chocolate Agogo 1
Green Tea-Vanilla Cupcake
Cupcake untuk pengajian minggu subuh.
Bolu Kukus Pisang
Ayam Tangkap
Ayam Tangkap adalah salah satu makanan favorite-ku yang biasa aku pesan jika ada teman kantorku tugas ke Banda Aceh. Sebenarnya rasanya seperti ayam goreng biasa, tetapi karena ada sensasi macam-macam daun yang digoreng dan disajikan bersamaan dengan ayamnya, membuat menu ayam ini menjadi luarrr biasa.
Makan Ayam Tangkap serasa menangkap ayam di antara semak belukar . Sayangnya Ayam Tangkap yang aku buat ini kurang banyak daunnya, jadi ayamnya kelihatan dan mudah ditangkap (hehe...). Soal rasa...hmm tetep enak kok. Lain kali kalau buat lagi, daunnya harus dibanyakin.
Aku dapat resep ini dari mamanya teman senam hamilku yang kebetulan orang Aceh. Thanks a lot bunda Nafila :-)